1. Tabung FRP (Fiber Reinforced Plastic)
Tabung jenis Fiber sudah dipercaya sejak dulu untuk menjadi Alat penjernih air. Tabung yang berbahan Fiber lebih tahan terhadap tekanan tinggi (bisa mencapai 8 bar). Untuk itu banyak sekali perusahan filter air yang menggunakan tabung jenis ini.
2. Tabung Stainless Steel
Tabung stainless steel hampir sama dengan tabung jenis FRP. yaitu sama - sama tahan terhadap tekanan tinggi. Akan tetapi keunggulan dari Tabung stainless steel adalah bahannya anti karat.
0 komentar:
Posting Komentar